Langsung ke konten utama

Sejarah dan Generasi Komputer

Sejarah Komputer dan  Generasi Komputer
  1. Sejarah Komputer

   Komputer merupakan perangkat yang pada saat ini telah banyak di pakai di dalam kehidupan sehari-hari.Dengan adanya computer ini bias di gunakan sebangai penunjang aktifitas dari manusia,dapat memudahkan pekerjaan yang di lakukan.
   Hal ini memang sudah terbukti dengan di pakainya koputer,apalagi pada setiap lini kehidupan pada zaman modern seperti ini.Tak bias di pungkiri memang,jika manusia pada saat ini akan lebih kcendrung bergantung pada computer di dalam hidupnya.Misalnya,sekarang ini computer nemiliki fungsi untuk mengetik sebuah surat dan bias menjadikan jauh lebih efisien jika di bandingkan menggunakan tangan saat membuat surat.Apabila kita salah dalam  mengetik saat menggunakan computer maka kitapun dapat langsung menghapus dan melakukan revisi.
Sedangkan untuk menulis surat dengan tangan pada kertas,apabila ada kesalahan maka kitapun dapat menulisnya dari awal apalagi jika menulis memakai pulpen.Pada saat ini perkembangan computer kian canggih,sebab mengikuti perkembangan dari zaman.Akan tetapi proses dari perkembangan computer tidak serta-merta canggih karena aka nada tahapan-tahapannya.Komputer saat ini memang sudah jauh berbeda dengan computer dulu,dari segi bentuk,kinerjanya dan juga kompomen-komponen yang di pakai. Sebab computer dahulu memiliki ukuran yang dapat menghabiskan satu ruangan hanya untu meletakkan mesin computer nya.Sejak zaman kuno,manusia telah menggunakan bilangan.Bahkan suku-suku paling primitif telah melakukan perhitungan rumit yang di perlukan untuk pertanian,perniagaan,dan navigasi.

2. Generasi Komputer
     Seiring dengan perkembangan computer dari generasi pertama hingga sekarang,computer telah mengalami banyak perubahan,mulai dari cara computer beroprasi,ukuran computer yang semakin kecil,harga computer yang semakin murah dan kinerja computer yang semakin kuat dan efisien.


  • Generasi Pertama (Tabung Vakum) 1940-1956

Walaupun computer sebeluh tahun 1946sudah elektronik,tetapi tidak di masukkan sebagai computer generasi pertama.Komputer generasi pertama di mulai pada tahun 1946,karena computer generasi ini adalah komputer elektronik yang menggunakan konsep stird pro2gram(oprasi computer dikontrol oleh program yang di simpan di memori komputer,sedang komputer elektronik sebelumnya).


  • Generasi kedua (Transistor) 1996-1963

Kelahiran komputer generasi kedua,di awali dengan penemuan konduktor.Semi komputer adalah suatu bahan yang bersifat setengan penghantar arus listrik.Sebagai penghantar kemampuannya tidak sebaik tembaga.Bahan semi konduktor ini ternyata dapat di pakai untuk membuat alat yang bernama transistor.Alat ini mempunyai cara kerja yang mirip dengan tabung hampa.Dengan demikian komponen-komponen computer di buat dengan menggunakan tabung hama sekarang dapat di ganti dengan transistor.


  • Generasi ketiga (IC) 1964-1971

Generasi jetiga di awali pada tahun 1965,pada masa itu computer di buat menggunakan Integretetd Circuit (IC). Teknologi sirkuit terintegrasi ini,menggeser peran transistor sebagai komponen asar computer pada masa itu.Tapi transistor masih tetap di gunaka,hanya saja ukurannya sudah di perkecil.


  • Generasi keempat (Micropoccesor)1971-sekarang

Intel ini memang menjadi sebuah perusahaan yang sangat berpengaruh dalam perkembangan dari chip microproccesor.Sebab mereka ini berhasil menciptakan intel 4002 chip yang merupakan langkah awal perkembangan computer dari tahun ke tahun.Perusahaan dari intel sendirisudah berhasil menggunakan komponen computer yang memilikiukuran besar yang saat ini sudah menjadi kecil dan jauh lebih efisien. Sedangkan pada tahun 1971,computer yang memang sengaja di desai khusus bagi kalangan rumah.


  • Generasi kelima (AI) Sekarang dan Selanjutnya

Kunci utama untuk bias mengembangkan computer pada generasi kelima adalah computer kuantum,molekuer dan juga nano teknologi.sehingga computer inipun mempunyai kecerdasan buatan yang setara dengan kecerdasan manusia.Komputer generasi kelima inipun juga memiliki cirri-ciri khusus seperti generasi sebelumnya.

Ciri-Ciri computer generasi kelima :
  • Komputer ini masih memakai teknologi LSI yang pastinya mempunyai banyak pengembangan.
  • Komputer memiliki fitur yang semakin banyak setiap tahunnya.Akan jauh lebih cepat untuk pemrosesan informasi.

Komentar